Oleh: kaveleri | 16 Januari 2008

Arti Nama-nama Bulan pada Kalender Hijriyah

Kalender hijriyah sebenarnya telah lama ada sebelum diutusnya Rasulullah saw. sebagai nabi dan rasul. Adapun Khalifah Umar bin Khattab r.a. hanya menetapkan hitungan tahunnya saja.

Sebelumnya, orang arab pra kerasulan Rasulullah Muhammad SAW telah menggunakan bulan-bulan dalam kalender hijriyah ini. Hanya saja mereka tidak menetapkan ini tahun berapa, tetapi tahun apa. Misalnya saja kita mengetahui bahwa kelahiran Rasulullah SAW adalah di tahun gajah.

Abu Musa Al-Asyári sebagai salah satu gubernur di zaman Khalifah Umar r.a. menulis surat kepada Amirul Mukminin yang isinya menanyakan surat-surat dari khalifah yang tidak ada tahunnya, hanya tanggal dan bulan saja, sehingga membingungkan.

Khalifah Umar r.a. lalu mengumpulkan beberapa sahabat senior waktu itu. Mereka adalah Utsman bin Affan r.a., Ali bin Abi Thalib r.a., Abdurrahman bin Auf r.a., Sa’ad bin Abi Waqqas r.a., Zubair bin Awwam r.a., dan Thalhan bin Ubaidillah r.a.

Mereka bermusyawarah mengenai kalender Islam. Ada yang mengusulkan berdasarkan milad Rasulullah saw. Ada juga yang mengusulkan berdasarkan pengankatan Muhammad saw. menjadi Rasul. Dan yang diterima adalah usul dari Ali bin Abi Thalib r.a. yaitu berdasarkan momentum hijrah Rasulullah SAW dari Makkah ke Yatstrib (Madinah).

Maka semuanya setuju dengan usulan Ali r.a. dan ditetapkan bahwa tahun pertama dalam kalender Islam adalah pada masa hijrahnya Rasulullah SAW.

Sedangkan nama-nama bulan dalam kalender hijriyah ini diambil dari nama-nama bulan yang telah ada dan berlaku di masa itu di bangsa Arab.

Orang Arab memberi nama bulan-bulan mereka dengan melihat keadaan alam dan masyarakat pada masa-masa tertentu sepanjang tahun. Misalnya bulan Ramadhan, dinamai demikian karena pada bulan Ramadhan waktu itu udara sangat panas seperti membakar kulit rasanya.

Lengkapnya, inilah nama-nama bulan dalam kalender hijriyah dan artinya.

1. Muharram, artinya yang diharamkan untuk berperang;
2. Shafar, artinya daun yang menguning;
3. Rabi’ul Awwal ,artinya musim semi pertama;
4. Rabi’ults Tsani, artinya musim semi yang kedua;
5. Jumadil Awwal, artinya masa air membeku yang pertama;
6. Jumadits Tsani, artinya masa air membeku yang kedua;
7. Rajab, artinya masa air yang membeku mulai mencair;
8. Sya’ban, artinya lembah-lembah yang mulai ramai digarap penduduk untuk bercocok tanam atau beternak;
9. Ramadhan, artinya panas yang membakar;
10. Syawwal, artinya peningkatan panas yang membakar tersebut;
11. Dzul Qa’iah, artinya yang di dalamnya banyak orang yang hanya duduk-duduk karena panasnya udara;
12. Dzulhijjah artinya yang di dalamnya ada haji.

Ada satu catatan kecil yang akan saya kemukakan di sini, yaitu kalender hijriyah berdasarkan peredaran bulan (lunar system) dan kondisi alam yang melatarbelakangi nama-nama bulan tersebut -kecuali bulan Dzulhijjah- berdasarkan peredaran matahari (solar system).

Untuk jangka waktu setahun, perbedaan hari menurut kalender bulan (seperti hijriyah) dan kalender matahari (seperti masehi) ada 11 hari (keduanya non-kabisat), yaitu selisih antara 354 untuk tahun bulan dan 365 untuk tahun matahari.

Sehingga setiap tahun terjadi pergeseran pertemuan kedua kalender tersebut. Misalnya tahun 2007 kemarin lebaran jatuh pada tanggal 12-13 Oktober 2007 dan pada tahun ini insya Allah tanggal 1-2 Oktober 2008 (versi kalender nasional).

Sehingga, nama sebelas dari dua belas bulan (yaitu selain bulan Dzulhijjah) kalender Hijriyah hanya sesuai dengan arti nama bulan-bulan tersebut setiap sekitar 24 tahun sekali.

Misalnya Ramadhan tahun ini terjadi pada musim panas yang membakar, maka 24 tahun yang akan datang baru kita akan menemui bulan Ramadhan yang kondisinya sama dengan tahun ini, yaitu udaranya panas membakar.

Hal ini berbeda dengan kalender masehi yang berdasarkan solar system. Dari tahun 1 masehi sampai sekarang dan tahun-tahun yang akan datang, pada bulan Desember turun salju di Eropa. Tentunya ini setelah kehendak Allah dan dengan mengabaikan anomali musim, seperti efek pemanasan global yang marak dibahas akhir-akhir ini. Wallahu a’lam.


Tanggapan

  1. penting bgt nich untuk disimak..!

  2. Trims atas informasinya.
    Sebagai tambahan, dari sedikit yg saya tahu, Allah SWT sudah menyampaikan dalam Al Qur’an bahwa salah satu yg harus dimanfaatkan manusia dengan adanya peredaran matahari dan bulan adalah untuk menentukan waktu.
    Jadi menurut saya kita memang harus memakai dua2nya, sistem kalender masehi maupun hijriah.
    Salam

  3. trima kasih atas informasinya semoga menjadi berkah bagi orang lain

  4. ass. 4JJI AKBAR, terima kasih atas ilmu yang andika sampaikan lawan ulun, semuga bermanfaat bagi kita samuanya,HIDUP JAYSI ISLAMI IRAQ,JAYSI ISLAMI AFGANISTAN & INDONESIA……4JJI AKBAR 99X

  5. asslmkum

    pak mau nanya nih,
    bapak tau tanggal n bulan apa sih kalo pas tanggal 8 maret 1989.

    mohon dikirim aja jawabanya ke email saya,

    sebelumnya saya ucapkan terima kasih banyak.

    Wassalam.

    rochiem

  6. kalau menurut microsoft excel, 8 maret 1989 itu 1 sya’ban 1409.

  7. minta ijin memuat artikel ini di majalah sekolah saya, boleh?
    kalo boleh, bisa disebutkan sumbernya?
    thanx

  8. boleh, cantumin sumbernya saja,
    kalo referensi tulisan di atas adalah ceramah Ustadz Wahfiudin di masjid kantor, sayang aku lupa tanggalnya.

  9. asslmualaikum
    pak saya juga mw tanya klw 19 Oktober 1988 itu tepatnya tanggal berapa ya di tahun hijriyahnya???
    tlg jwbnnya kiri via e-mail:irfan_hengky@yahoo.co.id
    Syukron
    wassalam
    -awan

  10. wa’alaikumus salam wrwb,
    menurut ms. excel, 19 okt. 1988 itu sama dengan 9 Rabiul Awwal 1409

    ==================
    catatan:
    Ada beberapa software untuk mengkoversi penanggalan hijriyah ke masehi dan sebaliknya, coba cari saja.
    Cara lain adalah dengan excel, yang aku gunakan untuk menjawab komentar mas kurniawan ini. Caranya sbb.
    Pertama, ketik tanggal yang akan kita konversi ke hijriyah di salah satu sel di excel workbook.
    Kedua, menu format cell (Ctrl+1) – tab number – date =>pilih locale (location), cari Arabic (Saudi Arabia) dan Calender type-nya Arabic Hijri. Tekan Ok.
    Nah, tanggal yang kita tulis pada sel tadi berubah menjadi tanggal hijriyah.

  11. Sangat bagus…banyak yg bisa saya pelajari disini ditengah maraknya arus westernisasi.

  12. Assalãmu`alaykum 🙂 makasih ilmunya. Sekalian salam kenal akh!

  13. MATURSUWUN ATAS ILMUNYA.

  14. kalau 7 oktober 1993 tepatnya bulan apa ya di kalender hijriahnya?karena saya ada tgs dr guru agama di sklh.
    mohon dibalas,trmksh

    • 7 oktober 1993 itu menurut excel adalah 21 Rabiuts Tsani 1414 Hijriyah.

  15. assalamu’alaikum..
    saya juga mau nanya nih..
    kalo tanggal 11 Januari 1983 menurut kalender Hijriahnya it tanggal berapa d penanggalan Masehi ya pak??

    • @ ilham, menurut excel: 27 rabiul awwal 1403

  16. Assalamualaikum
    Sebenerbnya Ade mau lebih tahu lebih spesifik mengenai bulan2 tersebut

    • maaf mas Ade, hanya ini yang saya tahu, coba mas Ade cari lebih lanjut di referensi-referensi yang ada.

  17. Assalamualaikum.wr.wb.
    alhamdulillah makasih infonya mas, sekalian mas tlong diprog.excel mau tau tgl hijriah untuk.1. 13 Maret 1973 2. 4 juni 1975. 3. 25 Februari 2003 4. 5 Juni 2006. maaf satu keluarga nih makasih info nya. selamat menjalankan Ibadah Ramadhannya Semoga Amalannya Mendapat Ridho Allah SWT.Amin.

    • @ipansyah

      1. 13 Maret 1973 = 08 Shafar 1393

      2. 4 juni 1975 = 24 Jumadil Ula 1395

      3. 25 Februari 2003 = 24 Dzulhijjah 1423

      4. 5 Juni 2006 = 09 Jumadil Ula 1427

  18. Assalamualaikum WR.Wb

    SbLumnyA Saya Uacapkan TriMa KasiH Atas infonya…

    Saya Mau Tanya, pada Tanggal Berapa Sich malam Takbiran 1414 Hijiriyah…
    Soalnya Wat Tgas Nech…
    Balas ke e-mail Q Ja Ya: Jack_over99@yahoo.com
    Trima Kasih…

  19. malam takbiran 1414 hijriyah berarti sudah masuk 1 syawwal 1414 hijriyah (pergantian hari menurut kalender hijriyah dimulai dari waktu maghrib sedangkan malam takbiran setelah maghrib).

    menurut excel 13 maret 1994.

  20. Assalamualaikum…
    Salam kenal akhi
    Tulisannya bagus, terimakasih infonya.
    Saya mau beri masukan, untuk converter calender masehi dan hijriyah bisa juga gunakan laman ini, terimakasih

    http://calendarhome.com/converter/

  21. Askum.

    Tlng mas kasih tahu tanggal 13 05 1988 itu kl dibulan hijriah tepatna gmn?

    Makasih

  22. asslmualaikum
    pak saya juga mw tanya klw 31 Januari 1976 itu tepatnya tanggal berapa ya di tahun hijriyahnya???
    makasih atas jwbnnya
    wassalam

  23. @Ferry, 13-05-1988 = 27 Ramadhan 1408 (waah, lailatul qadar nih!)

    @santoso, 31-01-1976 = 29 Muharram 1396

  24. 1 September 1988 di kalendar hijriyah hari apa?

  25. @Sofiya,
    1 September 1988 = 20 Muharram 1409 menurut excel.

  26. assalamu’alaikum.kalo taggal 7 okobr 1988 itu kalender hijriyahnya apa ya?makasih,tolong kirim di emai saya tanggapannya,

  27. kalo 13 agustus 1989 menurut tglan islam masuk bulan n tgl pa mas??

  28. @ sigit,

    13 Agustus 1989 di excel sama dengan 12 Muharram 1410 H

  29. Akh…tanggal 10 Agustus 1987 ama tanggal 10 desember 1987. menurut tahun hijriah tanggal berapa ya akh??
    syukron sebelumnya

  30. 10 Agustus 1987 = 16 Dzul Hijjah 1407
    10 Desember 1987 = 19 Rabiuts Tsani 1408

    • boleh minta software nya akh?

  31. Akh Fadlan, saya tidak pake software khusus. Saya hanya menggunakan microsoft excel. Caranya coba antum baca komentar ke-10 dari saya di atas.

  32. koq g sesuai dengan yang antum blang ya akh…
    hasilnya tg, 10/08/1987 = 15 safar 1408.

    yang tgl 10/12/1987 = 19 safar 1408

  33. Saya menduga antum keliru dalam format tanggalnya. Format yang antum gunakan mm/dd/yyyy sehingga yang antum tulis itu tanggal 8 oktober dan 12 oktober 1987. Lihat selisih tanggalnya, 4 hari, sama dengan selisih 15 safar dan 19 safar 1408.

  34. assalammualaikum saya mau tanya klu tanggal 11 november 2008, penanggalan hijriahnya kapan??

  35. 11 Nov. 2008 = 13 Dzul Qaidah 1429

  36. Asslkm,
    pak mau tanya kalau bulan Juni 2005 bertepatan dgn bulan Hijriah berapa ?
    sebab untuk rujukan zakat.
    tlg di balas via email yah ke : arief_rifkianto@cnooc.co.id
    terimakasih.

  37. @Arief
    jawaban sudah saya kirim via email.

  38. Assalamu’alaikum… kalau tanggal 15 januari 1989 tanggal berapa ya mas dalam kalender islam?? Syukran jawabannya.

  39. @bena

    15 januari 1989 = 8 jumaditsani 1409

  40. Akh…tanggal 1 September 1994 ama tanggal 7 September 1966 dan tanggal 24 Mei 1973. mohon maaf satu keluarga nih. menurut tahun hijriah tanggal berapa ya akh??
    syukron sebelumny

  41. Assalamualaikum
    Saya ingin tau tgl 6 juni 1993 dlm hijriah tgl brp?
    mhon di blz…trma ksih…
    Wassalam

  42. maaf baru sempat balas,

    @Lila
    1 sep. 1994 = 26 Rabiul Awwal 1415
    7 sep. 1966 = 22 Jumadil Awwal 1386
    24 mei 1973 = 22 Rabiuts Tsani 1393

    @Fatah
    6 Juni 1993 = 16 Dzul Hijjah 1413

    demikian.

  43. saya mo nanya jg.. klo tgl 01 juli 2007, 08 juli 2007 dan 11 mei 2008, tgl hijriah na brp?..bls ya..

  44. @erina
    1 juli 2007 = 16 Jumadits Tsani 1428
    8 juli 2007 = 23 Jumadits Tsani 1428
    11 mei 2008 = 6 Jumadil Ula 1429

  45. Assalamuallaikum wr.wb saya mau tanya kalau tgl lahir 21 nopember 1988 penanggalan menurut tahun hijriah nya dan hari apa ya pak?
    Mohon bantuannya. Syukron
    wasalam…

  46. @Khadijah

    21 November 1988 = 12 Rabiuts Tsani 1409

  47. assalamualaikum,,,
    saya mau tanya pak,,,
    kalau tgl 16 februari 1989 mnurut tahun hijriahnya berapa ya pak??

    Syukron,,,
    wassalam

  48. @yuuril

    menurut openoffice spreadsheet*,
    16 februari 1989 = 10 Rajab 1409

    *maaf, lagi gak pake windows, tapi pake linux:)

  49. assalamualaikum,,,
    saya mau tanya akhi,,,
    kalau tgl 8 Desember 1988 mnurut tahun hijriahnya berapa ya ?

    Syukron,,,
    wassalam

  50. Mau tanya,apakah penanggalan hijriyah cocok dipakai pada negara indonesia sbg negara tropic yg cuma mempunyai 2 musim?Sedangkan di indonesia gak ada musi semi&dingin?Tolong penjelasannya.Trimakasih

  51. asslamualaikum…25 dzulhijah 1413 tanggal masehi nya berapa? tlong krimkan ke email saya.terimakasih

  52. maaf baru sempat balas

    @lila
    8 desember 1988 = 29 rabiuts tsani 1409

    @sinatriya
    menurutku kalender qomariyah dan syamsiyah itu kedua-duanya cocok dan perlu dipakai. penjelasannya saya belum bisa memberi, maaf.

    @ ulan
    25 dzulhijah 1413 = 15 Juni 1993

  53. aku mau tanya lok 27 sapar thn 1983 itu jatuh pada tanggal dan bulan apa???terimakasih

  54. Assalamuallaikum wr.wb saya mau tanya kalau tgl lahir 20 januari 2006 penanggalan menurut tahun hijriah nya dan hari/weton apa ya pak?
    Mohon bantuannya.
    wasalam…

  55. 17 oktober 1975 tlg tahun hijriahnya ?
    5 september 1975 tlg tahun hijriahnya
    kalau 2 syawal tahun 1975 atau 1976 tlg ?

  56. Saya Lahir tanggal 20 Februari 1989
    Hijriahnya apa ya??

  57. saya lahir tanggal 28 oktober 1987,, thn hijriah’y brp ??????

  58. mau tanya tgl 19 maret 1989 di bulan hijriah tgl berapa?

  59. kalau 9 maret 1988 di kalender hijriah nya berapa mas? syukron jiddan.

  60. @Ratna, 27 Shafar tahun masehi 1983 = 01 Desember 1983 = 27 Shafar 1404 hijriyah

    @Dhamayanti, 20 Januari 2006 = 20 Dzul Hijjah 1426

    @ abi salman, 17 oktober 1975 = 12 Syawwal 1395
    5 september 1975 = 29 Sya’ban 1395
    kalau 2 syawal tahun pada 1975 = 07 Oktober 1975
    sedangkan pada tahun 1976 = 25 September 1976

    @Rahmi, 20 Februari 1989 = 14 Rajab 1409

    @moro, 28 oktober 1987 = 06 Rabiul Awwal 1408

    @ joko, 19 maret 1989 = 12 Sya’ban 1409

    @ tika kirei, 9 maret 1988 = 21 Rajab 1408

    maaf borongan, baru sempat mampir di blog sendiri:)

  61. Mau tanya tgl 7 juli 1983, 9 agustus 2002 bertepatan dg tgl brp hijriah

  62. @ mas inuk
    7 juli 1983 = 26 Ramadhan 1403
    9 agustus 2002 = 01 Jumadits Tsani 1423

  63. Mau tanya tgl 30-07-2003 kalender hijriahnya pa? Terima kasih.

  64. apa ya artinya bulan ramadhan balas ya

  65. mau tanya… kegiatan rohani pada bulan di thn hijrah, misalnya puasa nispusya’ban…tlg kasih tau.. trims

  66. Assalamualaikum,

    Mau tanya mas,,,
    kalau 23 april 1989..
    kalender hijriahnya berapa mas,,???
    terima kasih sebelumnya,,

    Wassalamualaikum

  67. assalamualaikum…
    aku mau nanya kalau 31 maret 1993
    kalender hijriyahnya berapa mas?
    terima kasih sebelumnya……….

  68. selamat siang
    4 mei 1989 jam 9 pagi
    hijriahnya berapa ya?
    trims sebelumnya

  69. @latif
    30 Juli 2003 = 01 Jumadits Tsani 1424

    @wahyu ramadhoni
    23 April 1989 = 17 Ramadhan 1409

    @nanangadima
    31 Maret 1993 = 08 Syawwal 1413

    @jati d grit
    04 Mei 1989 = 28 Ramadhan 1409

    @warungfaiz, ramadhan artinya panas yang membakar, seperti tertulis di artikel di atas

  70. @syamsul
    setahuku tidak ada dalil yang kuat untuk puasa nisfu sya’ban. yang ada adalah tidak ada bulan yang Nabi SAW mengerjakan puasa sunnah paling banyak selain di bulan Sya’ban.

  71. ass… saya boleh minta data referensi kitab aslinya gak?? syukron

    • afwan, itu dari ceramah pengajian dari seorang ustadz, mungkin ustadz ybs yang mengetahui referensinya.

  72. assalamualaikum…
    aku mau nanya kalender hijriyah dari
    26 Mei 1971
    9 Februari 1973
    27 Agustus 2000
    15 Maret 2002
    29 Juli 2010
    terima kasih sebelumnya………

    • 2 Rabiuts Tsani 1391
      6 Muharram 1393
      27 Jumadil Awwal 1421
      1 Muharram 1423
      17 Sya’ban 1431

  73. assalamualaikum…saya mahu tanya,13-7-1988 dalam islamnya apa?orang yang lahir tanggal ini bagaimana sifatnya?

    • 29 Dzul Qa’dah 1408
      tentang sifat orang ini coba tanya orang tua, saudara2, atau teman2nya. saya tidak tahu.

  74. aslm akh ana dah cb tp ana gak ngerti lagian pada exel 2007 gak ada Arab hijri. ana mnt tolong ja mas. tgl 28 agustus 1989 dan 16 Desember 1988 tgl hijriahnya brp akh, kalaw bisa harinya juga ya akh, tny lg software itu apa namanya akh??

    • 28 Agt. 1989 = Ahad, 27 Muharram 1410
      16 Des. 1988 = Kamis, 7 Jumadil Awwal 1409

      aku ini mengkonversi menggunakan excel 2007 pak. excel biasa, bukan excel arab hijri. tinggal klik kanan => format cell => number – category – date => locale (Arabic (saudi arabia) – calendar type (um-al-qura). itu yg sy pake

  75. pak mau tanya, kalau 17 agustus 1994 dan 8 desember 1994 itu kalau bulan hiriah itu bulan dan tahun berapa ya? mohon dibalas ya pak, terima kasih

    • 10 Rabiul Awwal 1415 dan 6 Rajab 1415

  76. assalamu ‘alaikum..
    aku lahir tgl 7 Agustus 1986,, klo kalender hijriyahnya lahirnya tgl brp ya??
    mohon dibalas ya pak,, terima kasih..

    • 2 Dzul Hijjah 1406

  77. Saya lahir hari selasa tgl 5 oktober 1976, hari, tgl,bulan dan tahun hijriyahnya berapa ya?. mohon jawabannya ya… Wassalam

    • 5 Oktober 1976 = Senin, 12 Syawwal 1396.

  78. Aslm,,afwan pak..ana mau tanya kalau lahir 12 Juni 1987 itu tanggal hijriahnya berapa pak? Jazakallah pak..

  79. assalamualaikum, 13 n0vember 1989 apa ?

  80. Ass..
    Sya mau tx mas, tgl 18 september 1988 itu hari,tgl,bln,thun hijriahx apa..??
    Soalx sya cba di mcrsoft excel gak bisa2. Mohon blasanx. Trims. Wass.._

  81. terima kasih infonya, mohon maaf lahir bathin, minal ‘aidin wal faidzin. Jangan lupa mampir ke http://hermansuryantoadaapahariini.wordpress.com

  82. Assalamualaikum…
    saya mau Tanya Nih..,
    Klu 12-13 juni tahun 1983 Brapa Hijriahnya.,.,.???
    dan 12-13 JuLi juga.,…

  83. Kalau Tanggal 21 September 1994 …
    Bulan Hijriah nya apa pak…..!!!!

  84. saya lahir pada 18 Januari 1975 Bersamaan berapa hari bulan dalam kalendar islam..mohon dapat pertolongan dari Tuan ya..sekalung terima kasih saya ucapkan…As salam…

  85. ..tolong mas…
    06 maret 1974,13 januari 1972 ,24 april 1976 tgl,bln tahun hijiriyahnya apa ya..??
    makasih…

  86. Saya ingin mencari bulan tanggal kalender hijriah 11 (rabo kliwon) / april / 1973. Dan tanggal dan bulan hijriah serta tahun.dan untuk isri saya 14 september 1971

  87. @All, maaf baru sempat membalas

    12/06/1987 = 16 Syawwal 1407

    13/11/1989 = 15 Rabiuts Tsani 1410

    18/09/1988 = 7 Shafar 1409

    12/06/1983 = 1 Ramadhan 1403
    13/06/1983 = 2 Ramadhan 1403

    12/07/1983 = 2 Syawal 1403
    13/07/1983 = 3 Syawal 1403

    21/09/1994 = 16 Rabiuts Tsani 1415

    18/01/1975 = 6 Muharam 1395

    06/03/1974 = 12 Shafar 1394
    13/01/1972 = 27 Dzul Qa’dah 1391
    24/04/1976 = 25 Rabiuts Tsani 1396

    11/04/1973 = 8 Rabiul Awwal 1393
    14/09/1971 = 25 Rajab 1391

    terima kasih.

  88. Ass. Tlg krm tanggal 03 ramadhan 1403 hijriah, tahun masehi ny hari apa, bulan dan tahun berapa ya?
    Sebelum ny saya ucapkan makasih ya..

  89. asalamualaikum.

    mas, klo tgl 12 februari 1989, 31 oktober 1989, 13 agustus 1993, dan 29 juli 1982, berapa hijriah ya,, syukron..

  90. Mas mo nanya nih,saya lahir pada tahun 1994 tpi ortu saya lupa tgl dan bulannya,
    bulan syafar trltk d bulan apa mas pada thun 1994 ?
    Thankz.. ..

  91. mas, klo tgl 13 agustus 1997 dan 22 mei 1999 brp hijriah??

  92. Ass Wr Wb.
    tolong infonya ya….Anak saya lahir tanggal 26 Nopember 2006, jatuh pada tanggal bulan dan tahun berapa di kalender hijriahnya, juga tanggal 22-10-1978 dan 25 – 04 – 1976, terima kasih banyak atas info dan tulisannya sangat menarik

  93. asslkm. mas, kalo tanggal 26 september 1975 dan 11 agustus 2007 brp hijriahnya ??….

  94. We stumbled over here by a different page and thought I should check things out.
    I like what I see so i am just following you.
    Look forward to going over your web page yet again.

  95. assalamualaikum,
    sya mw tnya kelahiran ahad legi bulan sapar tahun 1393 ,menurut kalender masehi jatuh pd tanggal dan bulan ap ya?
    sya tunggu blsn.a,
    wasalam

  96. sukron mas, ilmunya manfaat. semoga ini menambah amal kebaikan untuk jenengan.

  97. mau tanya..? kalau lahir tanggal 21 desember 1987..kalau tahun arabnya berapa ya..pengen zakat lewat kalender arad…

  98. Assalamu’alaikum wr wb, afwan. mhn bantuannya tanya :
    1. 20 juni 1993
    2. 9 mei 1971
    3. 13 juni 1964
    4. 23 mei 1994
    5. 26 november 1995
    6. 1 oktober 1997
    7. 18 desember 2003
    udah tak coba cara yang diberikan tapi di Exel ga mau berubah tanggalnya. mohon bantuannya. Sukron Jazakillah…..

  99. assalamu’alaikum wr.wb
    mohon bantuan tanya :
    11 juli 2007 bulan islamnya apa ?

  100. Kalau di bln Arab itu kena tgl brp dan bln apa ? Tlg kirim ke email saya, mksh.

  101. Assalamullikum….pak mau Tanya klau lahir tgl 14 march 1975
    19 july 1984 and 05 February 2007 tahun arabnya tolong bls pak ?
    terimakasih .
    wasalam.

  102. mas. kok kalender digitalnya gak bisa didownlod, erorr

  103. mas aq nanya klo 17 nov 1972 tahun islam nya apa ya …..

  104. Tanggal,bulan,tahun hijriah dari: 17 Desember 1975

  105. 29 juni 1975,dlm hijriah brp mas ?,jazakallahu bil khair.

  106. Saya mau tanya kalo lahirnya tangga 02 maret 1997 kalo dalam bulan hijriah itu bulan apa

  107. Assalamualaikum. wr. wb.
    saya mau tanya kalo Tanggal 12 juni 2006 itu kalender arabx jatuh pada bulan apa ya?
    terimakasih

  108. assalamualaikum…
    saya mau tanya kalau tanggal 1 sya’ban 1410 H jatuhnya hari apa dan pasarannya apa y?

  109. mas tanggal 12 bulan mei tahun 1971 itu apa ? tolong ya 🙂

  110. Assalamu Alaikum Wr Wb
    penanggalan hijriahnya apa
    29 juli 1974
    22 oktober 1948
    18 nopember 1999
    25 april 2003
    04 oktober 2009
    Terimakasih
    Wassalam

  111. Asslamu’alaikum Wr, Wb.
    Mas kl lahir 29 rabi’ul tsani 1409 penanggalan Masehi apa ya???
    klo 7 december 1989 penanggalan hijriyahnya apa?
    Syukron.
    wassalam

  112. Mas mau tanya. Nama yg bgus buat tngal 7/8 oktober apa ya.

  113. ……-………-1973 M = 10 – Rajab-………..H.Asslamu’alaikum Wr, Wb. mau tanya titik di atas Trims Wsslm

  114. mau tanya kalau lahir tanggal 15 bulan juni 1997,, bulan hijriyah dan tanggal nyah berapa?


Tinggalkan Balasan ke M.widya P Batalkan balasan

Kategori